Skip to main content

Mau Kaya? Ini 7 Rahasia Jadi Miliarder


Liputan6.com, New York - Penasihat senior Oxford Economics and Oxford Analytica, Sam Wilkin, telah bertahun-tahun melakukan penilitian tentang orang kaya. Pria 41 tahun itu menerbitkan buku, Wealth Secrets of the One Percent, yang berisi rahasia hidup para miliarder.

Pertanyaannya sekarang, bagaimana seseorang menjadi kaya. "Ini lebih mudah dari sebelumnya," kata Wilkin seperti ditulis dari Timeslive.co.za, Sabtu (11/7/2015).

"Orang bisa kaya saat ini karena kebangkitan sektor keuangan dan pertumbuhan pasar negara berkembang yang cepat," lanjut dia.

Buku yang ditulis Wilkin menyebut ada tujuh rahasia kekayaan. Tapi ia melihat hanya dua hal yang benar-benar penting, yaitu menghapus kompetisi dan mengambil risiko dengan uang orang lain.

Ia mencontoh kesuksesan pendiri Microsof, Bill Gates, sebagai orang yang berhasil menguasai pasar. Hal tersebut juga terjadi pada Sergey Brin dan Larry Page yang membuat Google, serta Mark Zuckerberg pendiri Facebook.Menurut dia, sektor farmasi dan teknologi adalah tempat di mana uang berada.

Cara yang paling mudah untuk tidak memiliki pesaing adalah berbisnis di tempat yang orang lain tidak ingin melakukannya."Tempat terbaik melakukan bisnis adalah di sektor terburuk," ujarnya. "Anda ingin tempat tersulit supaya tidak ada orang lain yang melakukan hal serupa."

Contoh paling terkenal yang memakai cara tersebut adalah Rusia pasca Komunis, era 1990an. Pada 2004, Moskow menjadi rumah bagi banyak miliarder New York, Amerika Serikat. Lalu, kemudian Cina, India, Brasil, dan Meksiko menjadi rumah bagis satu dari empat milliarder dunia.

"Orang-orang ini bekerja tanpa ampun, benar-benar kompetitif. Anda harus bersedia pergi dan berjuang mati-matian untuk menjadi pemenang," tuturnya.

Berikut 7 rahasia menjadi kaya menurut Wilkin:

1. Pilih bidang yang membuat Anda dapat membangun monopoli.

Orang terkaya dunia sejak 2010-2013 asal Meksiko, Carlos Slim, mengambil kendali seluruh pasar telekomunikasi negara itu.

2. Berekspansi secepat mungkin.

Situs Amazon secepat kilat berubah menjadi toko serba ada yang mengundang masuknya uang investor.
3. Tempat terburuk melakukan bisnis adalah yang terbaik.

Hal ini memudahkan Anda untuk mendominasi negara berkembang karena kurangnya kompetisi dan potensi pertumbuhan.

4. Ambilah risiko dengan uang orang lain.

Lakukan yang Anda bisa untuk mendorong investor berjudi dengan uang mereka.

5. Milikilah bisnis dan jadikan itu hak Anda.

Bill Gates memiliki pangsa pasar sistem operasi dunia sebesar 95 persen. Semuanya dilindungi hak kekayaan intelektual.

6. Kalau perlu, putarlah hukum menjadi tambang emas.

Dirikan industri yang terikat peraturan berbelit-beli sehingga memudahkan melanggar aturan yang tidak ada satu orang pun mengerti.

7. Bangun jaringan bisnis

Misalnya, di bidang telekomunikasi dan pengiriman barang. Para miliarder di sektor ini dapat memeras semua kompetisi yang menghalangi mereka.

Reporter: Elsa Analet

Popular posts from this blog

5 M Wirausaha

5 M Wirausaha . Wirausaha dapat menampung tenaga kerja dan mengurangi pengangguran a. Seorang wirausaha haruslah perspektif, mempunyai visi ke depan, oleh karena itu kontinuitasnya harus dijaga dan pandangan harus ditujukan jauh kedepan. Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh - Majalah Suara 'Aisyiyah (Tony Ray) Materi & Pendekatan Program : Strategy Project. Wirausaha atau wirausahawan adalah profesi yang diminati. Seorang wirausaha haruslah perspektif, mempunyai visi ke depan, oleh karena itu kontinuitasnya harus dijaga dan pandangan harus ditujukan jauh kedepan. Ribuan gambar baru setiap hari Sepenuhnya Gratis untuk Digunakan Video dan gambar berkualitas tinggi dari Pexels. Mata Kuliah Kewirausahaan merupakan pelajaran yang membentuk karakter wirausaha atau minimal mahasiswa menambah pengetahuan mahasiswa mengenai seluk-beluk bisnis baik dari sisi soft skill. 1 - Kampung WIRAUSAHA

7 Tokoh Wirausahawan Yang Sukses Dalam Bidang Budidaya Tanaman Hias

7 Tokoh Wirausahawan Yang Sukses Dalam Bidang Budidaya Tanaman Hias . Dalam hal pemasaran, tokoh wirausaha yang sukses ini tak hanya memasarkan produknya di Indonesia. Budidaya tanaman hias baik itu pengertian dan teknik budidaya tanaman hias hingga tokoh Misalnya pada budidaya tanaman hias bonsai yang membutuhkan pot berukuran besar untuk menunjang akarnya. Biografi Wirausahawan Sukses Dibidang Tanaman Hias - Sketsa (Mitchell Pope) Menjadi seorang wirausahawan yang sukses bukanlah suatu yang terjadi secara kebetulan dibalik kesuksesan itu pasti ada kerja keras keuletan ketekunan dan niat yang besar dalam. Memilih jenis tanaman hias yang akan populer. Menjadi seorang wirausahawan yang sukses bukanlah suatu yang terjadi secara kebetulan, dibalik kesuksesan itu pasti ada kerja keras, keuletan, ketekunan dan niat yang besar dalam kesuksesan itu sendiri. Ade sukamakan di daerah sukabumi yang menjadi seorang pengusaha kaya di zimbabwe. Menjadi seorang wirausahawa

7 Karakteristik Wirausaha Adalah

7 Karakteristik Wirausaha Adalah . Sebab dengan menjadi wirausaha, Anda harus mampu memimpin diri. Anda tentunya tidak ingin situasi seperti itu menimpa usaha yang sedang digarap, kan? Artikel Kewirausahaan - nisalaili (Alexander Gilbert) Dalam hal ini adalah pada bisnis yang dijalankan sebagai seorang wirausaha. Seorang wirausaha memiliki karakteristik pada masing-masing pribadinya. Sadar atau tidak, hal yang paling pertama muncul adalah "Bagaimana ia bisa meraih kesuksesan itu?". Gairah adalah karakteristik lain dari wirausaha. Salah satu karakteristik wirausaha adalah pernah keluar dari perguruan tinggi. (PDF) Hubungan Karakteristik Ibu Dengan Kejadian Stunting ... Karakter Yang Harus Dihindari Oleh Seorang Wirausahawan ... 7 Ciri-ciri Jaringan Komputer: Bedah Karakteristik Uniknya